Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2022

Computational Thinking

Gambar
Computational Thinking adalah sebuah method pemecahan masalah, mengeksplorasi, menganalinis dan hal hal lain secara efektif dan juga dapat diartikan menjadi sebuah metode untuk menyelesaikan suatu masalah yang dirancang untuk bisa diselesaikan oleh manusia atau sistem atau keduanya. Computational thinking mempunyai 4 langkah/tahap yaitu: A.  Decomposition  (Dekomposisi)      dekomposisi, yaitu memecah masalah kompleks menjadi beberapa bagian kecil      dan sederhana. B.  Pattern recognition  (Pengenalan pola)      Pengenalan pola adalah jika sesuatu (mesin atau manusia) menemukan sebuah      pola (patterns) dari beberapa object atau situasi C. Abstraction (Abstraksi)     abstraksi adalah hasil atau proses dalam menyembunyikan / menghancurkan     detail detail yang tidak di butuhkan D. Algorithm (Algorithma)      Algorithma adalah  metode atau langkah yang direncanakan secara tersusun dan berurutan untuk menyelesaikan atau memecahkan permasalahan dengan sebuah intruksi atau kegiatan D